Kebumen >> Pelayanan publik di Kebumen perlu dibenahi. Padatnya kantor catatan sipil setiap hari bahkan untuk mendapatkan pelayanan hari itu harus antri sejak subuh, hal ini membuktikan bahwa pelayanan di Catatan Sipil masih bermasalah. Tumpukan antrian ini disebabkan akumulasi masalah dalam pencatatan sipil yang sebelumnya dilakukan oleh kantor kecamatan. Kecamatan hanya dapat melayani dan membuat …