Tak kurang 4000 guru wiyata bhakti atau tidak tetap (GTT) dan pegawai tidak tetap(PTT),Rabu(14/10/17) Kabupaten Cilacap turun ke jalan menggelar aksi damai. Aksi dimulai pada pukul 07;00 wib. Para peserta aksi sebelumnya berkumpul di depan bekas lapangan batalion Cilacap, kemudian melakukan longmacrh menuju depan pendopo alun-alun Cilacap. Dalam orasinya di alun-alun Cilacap, ketua forum GTT …
Tag: GTT
Ratusan Guru Tagih Bupati dan DPR Di Hari Pendidikan Nasional
Kebumen News – Dua jam setelah upacara peringatan hari pendidikan 2 Mei 2016 di alun-alun Kebumen, ratusan guru yang tergabung dalam Forum Komunimasi GTT/PTT Kebumen kembali melakukan audiensi di DPRD Kebumen. Mereka menuntut kesejahteraan untuk diangkat menjadi CPNS. Audiensi diterima anggota DPRD Kebumen Sunarto dari fraksi PAN dan ketua Pansus Raperda Pendidikan Dian Sri Lestari …